Fernayou Blog – Internet merupakan salah satu hal yang istilahnya mungkin telah naik tahta menjadi kebutuhan premier bagi setiap orang. Hal ini dapat terlihat dari berbagai kebutuhan kita yang selalu membutuhkan internet untuk dapat menyelesaikan pekerjaan-pekerjaan itu. Ditambah lagi, jika kita tidak memiliki internet, kita merasa seperti tidak menjadi bagian dari dunia digital ini. Mungkin hal ini lah yang menjadi dasar bagi para marketer (sebutan untuk pelaku marketing) untuk memanfaatkan internet itu sebagai salah satu media mereka untuk menjual produk mereka maupun produk kolega mereka. Dari sanalah mulai berkembang dan menjamurnya teknik internet marketing ini hingga sekarang. Well, melihat history maupun perkembangan dari suatu hal akan menjadi suatu hal yang terlihat menarik. Untuk itulah, kali ini saya ingin mengangkat artikel tentang perkembangan internet marketing hingga sekarang. Namun, untuk membuatnya sedikit lebih detail, mari kita spesifikkan pembahasaan hanya