Langsung ke konten utama

Cara Menghapus Akun Google yang Sudah Lama Tidak Anda Gunakan

Fernayou Blog - Hai kawan, apa kabar?
Mungkin anda memiliki satu atau beberapa akun email. Dan anda memiliki 1 akun yang sudah tua, atau tidak pernah di pakai lagi dan anda ingin menghapus akun email anda itu. Jika akun itu adalah akun GMail, anda benar-benar membaca artikel yang tepat!

Mengapa? Hari ini saya akan membagikan tutorial untuk menghapus akun Google anda. Yang dimaksud akun Google disini adalah SEMUA akun Google anda, mulai dari GMail, YouTube, Google+, dsb. Namun, jika anda hanya ingin menghapus akun Google+ dan GMail, anda juga dapat menggunakan tutorial ini.
Cara Menghapus Akun Google Anda
  1. Pastikan anda telah masuk dengan akun Google yang ingin anda hapus.
  2. Pergi ke halaman htp://myaccount.google.com. Scrool kebawah sedikit hingga menemukan berikut:
  3. Setelah itu, pilih. Untuk nomor 1, anda dapat menghapus 1 atau lebih produk Google yang terkoneksi dengan akun anda. Untuk nomor 2, anda dapat menghapus seluruh akun bahkan data dari akun Google anda.
  4. Untuk Melanjutkan, login terlebih dahulu dengan akun Google yang akan anda hapus.
  5. Jika di nomor 2 anda memilih nomor 1, maka akan terlihat seperti dibawah. Untuk nomor 1, anda dapat mengunduh semua data sebelum dihapus. Dan nomor 2, adalah tombol untuk menghapus produk yang terkoneksi dengan akun Google anda.
  6. Jika di nomor 2 anda memilih nomor 2, maka akan terlihat seperti dibawah. Untuk nomor 1, anda dapat mengunduh data anda sebelum dihapus. Jika anda memiliki transaksi finansial yang pending, anda harus bertanggung jawab atas itu. Untuk menyetujuinya, contreng nomor 2. Jika anda sudah benar-benar serius untuk menghapus akun Google anda, conteng nomor 3. Jika sudah, klik tombol nomor 4. Jika anda mengurungkan niat untuk menghapus akun Google anda, klik tulisan nomor 5.
  7. Jika semua sudah, anda akan dialihkan otomatis oleh Google. Jika begitu, berarti anda berhasil menghapus akun Google anda.
---
Terima kasih telah berkunjung ke Fernayou Blog. Semoga artikel ini bermanfaat untuk anda. Kunjungi lagi ya... 😄😄

Catatan:
·         Jika anda tidak dapat melihat screenshot yang Fernayou Blog berikan, anda dapat memperbesarnya dengan cara mengklik screenshot tersebut.
·         Dan jika ada masalah pada tutorial ini, anda dapat langsung menanyakannya di komentar, kirim email kepada Fernayou Blog, atau ke kolom Contact.
·         Terima kasih

Komentar

Get 20% Off for Every MatteBlackEverythin Product by Using Discount Code MBENF20

Postingan populer dari blog ini